Kulit wajah memerah akibat terlalu lama berjemur di bawah sinar matahari emang bikin bete.
Tapi ada cara praktis buat mengembalikan warna kulit aslimu. Yaitu dengan ramuan dari tepung gandum. Cara membuat dan bahan-bahannya cukup mudah didapatkan.
- 1 sendok makan tepung gandum
- 1 sendok makan madu
- 1 butir telur (bagian putihnya saja)
- 1 butir jeruk nipis
Campurkan keempat bahan tersebut sampai rata. Kemudian oleskan pada wajah. Tunggu sampai kering, kemudian bilas dengan air bersih. Lakukan secara teratur buat untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Sumber: gadis.co.id
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.