Pages

Friday, March 25, 2011

Make Your Heart Healthy Sehatkan Jantung Anda

Untuk mencegah penyakit jantung yang telah menjadi penyebab penyakit mematikan nomor satu di dunia, dr. Linda Lison , spesialis jantung mengingatkan kita untuk memperhatikan pola makan yang sehat. Yaitu makan gak berlebihan, kurangi makanan berlemak, memperbanyak makan buah dan sayur. Selain itu, olahraga berperan dalam menyehatkan jantung derta menghentikan kebiasaan merokok. Ada juga nih yang penting, yaitu selalu memeriksakan kesehatan secara berkala. Periksalah tekanan darah, sebaiknya 3 bulan sekali. Juga kadar kolesterol total, LDL, HDL, dan trigliserida.

sumber: Menu Sehat magazine
foto: healthnews.ediets.com

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.